Tampilkan postingan dengan label D'Bagindas. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label D'Bagindas. Tampilkan semua postingan
Lirik Lagu | D'Bagindas - Ay

Lirik Lagu | D'Bagindas - Ay

D'Bagindas - Ay Lyrics

Ay apa kabarmu
Lama kita tidak bertemu
Ay dengarkan aku
Saat ini ku merindumu

Dan bintang malam berkedip mesra
Melihatku rindu wajah cantikmu
Rembulan terang menatap riang
Melihatku rindu wajah cantikmu

Ayang ku rindu kamu
Ingin mencium kening kamu
Ayang ku rindu kamu
Ingin memeluk mesra kamu
Sungguh rinduku menggelitik
Ingin bertemu ingin bertemu sama kamu

Ay dimana kamu
Bagaimana keadaanmu
Wooh ay di sini aku
Melamun memikirkan kamu

Dan bintang malam berkedip mesra
Melihatku rindu wajah cantikmu
Rembulan terang menatap riang
Melihatku rindu wajah cantikmu

Ayang ku rindu kamu
Ingin mencium kening kamu
Ayang ku rindu kamu
Ingin memeluk mesra kamu
Sungguh rinduku menggelitik
Ingin bertemu ingin bertemu sama kamu

Dan bintang malam berkedip mesra
Melihatku rindu wajah cantikmu
Rembulan terang menatap riang
Melihatku rindu wajah cantikmu

Ayang ku rindu kamu
Ingin mencium kening kamu
Ayang ku rindu kamu
Ingin memeluk mesra kamu

Ayang ku rindu kamu
Ingin mencium kening kamu
Ayang ku rindu kamu
Ingin memeluk mesra kamu
Sungguh rinduku menggelitik
Ingin bertemu ingin bertemu
Sungguh rinduku menggelitik
Ingin bertemu ingin bertemu sama kamu

DISCLAIMER : Teks Lirik Lagu D'Bagindas - Ay di atas adalah hak cipta / hak milik dari pengarang, artis, dan label musik yang bersangkutan. Seluruh media yang tersedia di situs ini hanyalah untuk keperluan promosi dan evaluasi. Jika Anda suka dengan lagu ini, belilah kaset / CD original atau nada sambung pribadi (NSP/RBT) untuk mendukung artis / penyanyi / grup band yang bersangkutan agar terus berkarya untuk kemajuan musik.  
Lirik Lagu | D'Bagindas - Apa Yang Terjadi

Lirik Lagu | D'Bagindas - Apa Yang Terjadi

D'Bagindas - Apa Yang Terjadi Lyrics

Mengapa kau tak mau genggam tanganku
Mengapa kau tak mau cium pipiku
Biasanya kalau kau bertemu aku
Cium pipi kanan dan pipi kiriku
Mengapa kini engkau berubah
Mengapa kau berubah begitu cepat
Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada hatimu
Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada cintamu
Bila tak cinta engkau katakan saja
Bila tak sayang berterus terang saja
Aku tak akan pernah memaksa cinta
Janganlah pernah engkau simpan dalam dada
Cinta itu hanya di dada
Cinta takkan karna terpaksa
Ooo
Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada hatimu
Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada cintamu
Cinta itu hanya di dada
Cinta takkan karna terpaksa
Ooo
Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada hatimu
Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada cintamu

Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada hatimu
Apa yang terjadi pada dirimu
Apa yang terjadi pada cintamu
nanananaa...nananana...nanaananan....nananananaa

DISCLAIMER : Teks Lirik Lagu D'Bagindas - Apa Yang Terjadi di atas adalah hak cipta / hak milik dari pengarang, artis, dan label musik yang bersangkutan. Seluruh media yang tersedia di situs ini hanyalah untuk keperluan promosi dan evaluasi. Jika Anda suka dengan lagu ini, belilah kaset / CD original atau nada sambung pribadi (NSP/RBT) untuk mendukung artis / penyanyi / grup band yang bersangkutan agar terus berkarya untuk kemajuan musik.  
D'Bagindas - Bila Benar Sayang Lyrics

D'Bagindas - Bila Benar Sayang Lyrics

D'Bagindas - Bila Benar Sayang Lyrics

Perhatianmu
Yang setiap waktu
Membuat aku Makin sayang kamu
Jauh pun engkau Tak melupakanku
Mengabari aku

Tapi mengapa
Beberapa waktu
Terakhir ini ada yang berbeda
Tak biasanya ku lama menunggu
Tak biasanya hatiku curiga
Ada apa sayang mengapa berubah
Howooowoooo

Bila memang kau
Benar-benar sayang aku
Kau tak kan membuat ku mengemis perhatian
Sesibuk apapun engkau pasti masih
Luangkan waktumu

Jika memang kau anggap aku kekasihmu
Takkan pernah ada sebuah rahasia
Di antara kita tak ada yang lain
Bila benar sayang
Ohhh.huwoooooo

Bila memang kau
Benar-benar sayang aku
Kau tak kan membuat ku mengemis perhatian
Sesibuk apapun Ohhhhhh

Jika memang kau anggap aku kekasihmu
Takkan pernah ada sebuah rahasia
Di antara kita tak ada yang lain

Bila memang kau
Benar-benar sayang aku
Kau tak kan membuat ku mengemis perhatian
Di antara kita tak ada yang lain
Bila benar sayang
Bila benar sayang
Bila benar sayang
D'Bagindas - Relakan Lyrics

D'Bagindas - Relakan Lyrics

D'Bagindas - Relakan Lyrics

Di dalam sepi malam yang tertundakan
Aku tak bisa lepaskan cinta terpendam
Ditengah hening malam terperangkap angan 

Melukiskan luka terdalam

Mencoba merelakan semua yang terjadi
Berikan senyum di balik tersayat hati
Di tengah malam panjang menuntun nurani
Pagi indah kan menanti

Baiknya katakan sedari dulu ini luka
Agar aku tak menyimpan engkau
Di sudut kalbu batin jiwaku
Terlanjur hatiku mencintaimu begitu dalam
Kini harus ku relakan cinta
Bisa dan tak bisa ku harus relakan

Mencoba merelakan semua yang terjadi
Berikan senyum d ibalik tersayat hati
Di tengah malam panjang menuntun nurani
Pagi indah kan menanti

Baiknya katakan sedari dulu ini luka
Agar aku tak menyimpan engkau
Di sudut kalbu batin jiwaku
Terlanjur hatiku mencintaimu begitu dalam
Kini harus ku relakan cinta
Bisa dan tak bisa ku harus relakan
Relakan ..

Baiknya katakan sedari dulu ini luka
Agar aku tak menyimpan engkau
Di sudut kalbu batin jiwaku
Terlanjur hatiku mencintaimu begitu dalam
Kini harus ku relakan cinta
Bisa dan tak bisa ku harus relakan

Terlanjur hatiku mencintaimu begitu dalam
Kini harus ku relakan cinta
Bisa dan tak bisa ku harus relakan
Relakan ..
Relakan ..
Relakan
Relakan
D'Bagindas - Tak Seindah Malam Kemarin Lyrics

D'Bagindas - Tak Seindah Malam Kemarin Lyrics

D'Bagindas - Tak Seindah Malam Kemarin Lyrics

Hati ini tak menyangka
Bila akhirnya kau tinggalkanku
Tak tertahan luka ini
Ku menangis tak kuasa
Tuk menahan pedihnya hatiku

Tanpa ada kata kau meninggalkanku
Menyisakan luka di hatiku
Betapa sakitnya relung bathinku
Merasakan hilangnya cintamu

Malam ini tak seperti
Malam kemarin saat kau peluk aku
Malam ini tak seperti
Malam kemarin saat kau bersamaku
Malam ini tak seindah
Malam kemarin

Jiwa ini tak menduga
Bila ku harus kehilanganmu
Tak tertahan luka ini
Ku menangis tak kuasa
Tuk menahan pedihnya hatiku

Tanpa ada kata kau meningglkanku
Menyisakan luka di hatiku
Betapa sakitnya relung bathinku
Merasakan hilangnya cintamu

Malam ini tak seperti
Malam kemarin saat kau peluk aku
Malam ini tak seperti
Malam kemarin saat kau bersamaku
Malam ini tak seindah
Malam kemarin

Tanpa ada kata kau meninggalkanku
Menyisakan luka di hatiku
Betapa sakitnya relung bathinku
Merasakan hilangnya cintamu
Malam ini tak seperti
Malam kemarin saat kau peluk aku
Malam ini tak seperti
Malam kemarin saat kau bersamaku

Malam ini tak seindah
Malam kemarin
Oooh malam ini tak seperti
Malam kemarin
Oooh malam ini tak seindah
Malam kemarin
D'Bagindas - Empat Mata Lyrics

D'Bagindas - Empat Mata Lyrics

D'Bagindas - Empat Mata Lyrics

biarkanlah diri ini
untuk mencoba mendekatimu
mendekati indahnya dirimu
dirimu yang hadir di mimpiku

berikanlah aku waktu
dan keadaan yang engkau mampu
empat mata yang ku mau
untuk katakan cinta padamu

hati ini takkan bisa
lebih lama memendam rasa

empat mata bicara padamu
ku katakan aku cinta kamu
empat mata ku ingin bertemu
tuk ungkapkan isi di hatiku

berikanlah aku waktu
dan keadaan yang engkau mampu
empat mata yang ku mau
untuk katakan cinta padamu ooo

hati ini takkan bisa
lebih lama memendam rasa

empat mata bicara padamu
ku katakan aku cinta kamu
empat mata ku ingin bertemu
tuk ungkapkan isi di hatiku

hati ini takkan bisa
lebih lama memendam rasa

empat mata bicara padamu
ku katakan aku cinta kamu
empat mata ku ingin bertemu
tuk ungkapkan isi di hatiku
D'Bagindas - Suka Sama Kamu Lyrics

D'Bagindas - Suka Sama Kamu Lyrics

D'Bagindas - Suka Sama Kamu Lyrics

Hatiku berkata ingin katakan cinta
Namun ku malu untuk mengawalinya
Jantungku berdebar saat kau menatapku
Jadi salah tingkah bicara sama kamu

Bibirku terbungkam melihat senyummu
Aku tak kuasa saat di depanmu

Sebenarnya aku ingin Mengungkapkan rasa
Tapi mengapa aku selalu tak bisa
Bagaimana caranya agar dirimu
Bisa tahu kalau aku suka
Suka suka suka sama kamu
Jantungku berdebar saat kau menatapku
Jadi salah tingkah bicara sama kamu
Bibirku terbungkam melihat

Senyummu
Aku tak kuasa saat didepanmu
Sebenarnya aku ingin
Mengungkapkan rasa
Tapi mengapa aku selalu tak bisa
Bagaimana caranya agar dirimu
Bisa tahu kalau aku suka
Suka suka suka sama kamu
Sebenarnya aku ingin
Mengungkapkan rasa
Tapi mengapa aku selalu tak bisa
Bagaimana caranya agar dirimu
Bisa tahu kalau aku suka
Suka suka suka sama kamu
Sebenarnya aku ingin
Mengungkapkan rasa
Tapi mengapa aku selalu tak bisa
Bagaimana caranya agar dirimu
Bisa tahu kalau aku suka
Suka suka suka sama kamu
Suka sama kamu
D'Bagindas - C.I.N.T.A Lyrics

D'Bagindas - C.I.N.T.A Lyrics

D'Bagindas - C.I.N.T.A Lyrics

Berapa kali ku harus katakan cinta
Berapa lama ku harus menunggumu
Di ujung gelisah ini aku
Tak sedetik pun tak ingat kamu
Namun dirimu masih begitu
Acuhkan ku tak mau tahu
Luka luka luka yang ku rasakan
Bertubi tubi tubi yang kau berikan
Cintaku bertepuk sebelah tangan
Tapi  ku balas senyum keindahan

Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a
Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a

Pernahkah engkau sejenak mengingat aku
pernahkah ingat walau seperti angin berlalu
Di setiap malam kini aku
Tak sedetik pun tak ingat kamu
Namun dirimu masih begitu
Acuhkan ku tak mau tahu

Luka luka luka yang ku rasakan
Bertubi tubi tubi yang kau berikan
Cintaku bertepuk sebelah tangan
Tapi  ku balas senyum keindahan

Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a
Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a

huooo...oooo
huooo...oooo

Luka luka luka yang ku rasakan
Bertubi tubi tubi yang kau berikan
Cintaku bertepuk sebelah tangan
Tapi  ku balas senyum keindahan

Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a
Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a

Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a
Bertahan satu cinta
Bertahan satu c.i.n.t.a